Satuan Narkotika Polres Pangkalpinang Mendapatkan Piagam Penghargaan Walikota Pangkalpinang

    Satuan Narkotika Polres Pangkalpinang Mendapatkan Piagam Penghargaan Walikota Pangkalpinang
    Foto : Anggota Polres Pangkalpinang sesaat menerima Piagam Penghargaan dari Walikota Pangkalpinang

    Pangkalpinang - Sebanyak 20 personel Satuan Reserse Narkoba Polres Pangkalpinang mendapatkan penghargaan dari Walikota Pangkalpinang. Penyerahan piagam penghargaan dilakukan oleh Wakapolres pangkalpinang Kompol Teguh Setiawan, SH, SIK bertempat di halaman Mapolres Pangkalpinang, Senin (13/9/2021).

    Kapolres Pangkalpinang AKBP Dwi Budi Murtiono, S.IK M.H melalui Wakapolres Pangkalpinang saat memberikan penghargaan mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh personil atas pengabdian dan kerja kerasnya selama ini.

    Beliau juga mengapresiasi kepada personil yang mendapatkan penghargaan atas keberhasilan melakukan langkah-langkah preventif tanpa pamrih kepada kesatuan dengan berhasil mengungkap kasus tindak pidana Narkotika diwilayah hukum Polres Pangkalpinang selama bulan Juni sampai Agustus tahun 2021, dan berhasil mengungkap tindak pidana narkotika sebanyak 24 kasus dengan 36 tersangka di bawah kepemimpinan Kasat Narkoba Polres Pangkalpinang Iptu Astrian Tomi, SH, MH 

    “Atas keberhasilan ini kita merasa bangga karena memiliki personil yang selalu siap dalam segala situasi dan kondisi yang terjadi sehingga kemanan dan ketertiban masyarakat berjalan dengan aman dan kondusif, ”katanya.

    Atas dasar tersebut, atas nama Polres Pangkalpinang " Kami mengucapakan terima kasih kepada Pemerintah Kota Pangkalpinang yang telah memberikan reward atau penghargaan kepada para personel Satuan Reserse Narkotika Polres Pangkalpinang yang telah berprestasi dan berdedikasi tinggi sebagaimana yang dilakukan pada hari ini. terang Kompol Teguh.

    “Tentunya prestasi yang telah diperoleh oleh Satuan Reserse Narkotika tersebut hendaknya dapat dijadikan contoh serta motivasi untuk anggota yang lain, ”harapnya.

    Ia menyebutkan bahwa tidak hanya Reskrim saja, Intel saja, atau Narkoba saja mengungkap kasus di luar dari tanggung jawabnya, mungkin bisa jajaran Polsek, Bhabinkamtibmas ataupun rekan yang bertugas difungsi pembinaan ataupun adminstrasi, silakan berlomba-lomba untuk mencari prestasi tertinggi.

    “Saya mengucapkan selamat kepada para penerima piagam penghargaan atas prestasi dan dedikasinya selama ini, semoga prestasi yang telah dicapai dapat dipertahankan bahkan ditingkatkan ke level yang lebih tinggi, ”tutup Wakapolres. (*) 

    Polres Pangkalpinang Satuan Narkotika Polres Pangkalpinang
    Update

    Update

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 045/Gaya Mengikuti Taklimat Akhir...

    Artikel Berikutnya

    Ardea Pradana Aktifis Mahasiswa Sebutkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Tergabung Sebagai Anggota Sidang TPP Lapas, PK Bapas Ikut Setujui 1 Usulan Pembebasan Bersyarat Dan 13 Usulan Cuti Bersyarat Narapidana Lapas Kelas IIB Tanjungpandan
    Wujudkan Senergi dengan APH, Kepala Bapas Pangkalpinang Kunjungi Polda Babel
    Momentum Awal Tahun Tingkatkan Kinerja Semakin PASTI, Jajaran Bapas Pangkalpinang Ikuti Apel Awal Tahun 2024
    Kapolres Bangka Barat Pastikan tidak adanya korban jiwa Penumpang Kapal Gunsa 8 yang Terbakar
    Kisah Klien Bapas Pangkalpinang, Pasca Bebas Bersyarat Kini Sukses Meraup Cuan dengan Usaha Dagang Telur Ayam
    Kapolres Pangkalpinang Cek Sikap Tampang dan Kerapian Personil Satuan Samapta
    Danrem 045/Gaya Bangga Prajuritnya Kembali Dari Tugas Dalam Keadaan Sehat Dan Selamat
    Dua Perwira Polres Pangkalpinang  Beda Keterangan, Ini Pendapat Praktisi dan Akademisi Hukum tentang Kata Perkosa
    PT VGE Kontraktor Pelaksana Pembangunan Rumah Jabatan Kepala Perwakilan BI Babel Katakan Sudah Sesuai Kontrak Dan Denda Keterlambatan Pekerjaan Cukup Besar
    Kapolres Pangkalpinang AKBP Dwi Budi Murtiono Silahturahmi Ke Kejari Pangkalpinang
    Disinyalir Ada Kekuatan Besar Yang Melindungi Irmayani Pemilik Ratusan Dus Rokok Ilegal Dikabarkan Kabur
    Terpantau Warga Ada Napi Lapas Bukit Semut Sungailiat Bebas Berkeliaran
    Gegara Sistem Zonasi  PPDB 2021 Banyak Orang Tua Siswa Ngadu Ke Dewan
    Omset Judi berkedok Sabung Ayam Terbesar Di Kediri Menggila APH Dan Satgas Covid Diam
    Panglima LMP Babel Katakan Ada Bos Zirkon Founder  Di Media Dan Oknum Wartawan Minta Jatah Dikondisikan

    Ikuti Kami